Cakupan tulisan-tulisan Soedjatmoko yang sangat luas dan beragam bisa diakses dalam website ini dalam kerangka empat tema besar, yaitu:

Di sini bisa ditemukan tulisan-tulisan Soedjatmoko tentang pembebasan manusia dan pembangunan; peran budaya dalam pembangunan dan politik kebudayaan; serta, kemiskinan, kelaparan dan perkotaan.

Di sini bisa ditemukan tulisan-tulisan Soedjatmoko tentang universalisme dan transformasi; tatanan transnasional di tingkat global serta kawasan Asia Pasifik dan Asia Tenggara; keamanan dan perdamaian di Dunia Ketiga; serta, agama dan tantangan jaman.

Di sini bisa ditemukan tulisan-tulisan Soedjatmoko tentang masa depan dan pemuda; pendidikan dan krisis global; ilmu pengetahuan dan teknologi; lingkungan hidup, pangan dan energi; serta, tantangan komunikasi dan informasi.

Di sini bisa ditemukan tulisan-tulisan Soedjatmoko tentang perjalanannya dalam sejarah Indonesia; pandangannya tentang peran Universitas PBB yang ia pimpin; serta, berbagai refleksi pribadi dalam menjalankan berbagai tugas dalam karirnya.